Rabu, 30 November 2022

Bagai Tetes Air Hujan

 








Mencintai Tanpa Kata Sepi

Oleh : Isna


Menjumpai jalan pada yang terpendam

Teriris perih karena harap

Bukan luka yang membuat diri merana

Ada batasan yang bernama terendap


Dia yang memberi kesempatan tanpa tapi

Mengisi hari dengan kisah yang serius

Menyampaikan pesan tanpa ragu

Aku dan kamu sudah jauh terasing


Saat sikap tak lagi sejalan 

Menuju pada satu kesimpulan 

Anggap saja angin telah menemukan arah

Saatnya kata kita beralih menjadi sunyi


Jombang, 011222













Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Senja di Balik Layar dan Puncak Pengetahuan

(Penulis: Kang Asep, Pengawas Sekolah bidang PAI Dinas Pendidikan Kabupaten Kuningan, WA 085864675753) Ponselku bergetar, memecah fokusku me...